Rabu, 31 Juli 2019

BOOK REVIEW - THE ARCHITECT BY ARIESTA F. FIRDYATAMA



BOOK REVIEW – THE ARCHITECT By ARIESTA F. FIRDYATAMA

Judul : The Architect
Penulis : Ariesta F. Firdyatama
Editor : Miz
Proofreader : RN
Tata Sampul : Ann_Reetire
Tata Isi : Violet Vitrya
Pracetak : Wardi
Penerbit : Mazola
Cetakan 1 : 2015
Tebal : 320 hal
ISBN : 978-602-255-859-0

***

B L U R B :


Di kala Tio dipercaya menangani proyek, sebuah telepon yang tak sampai lima menit membawa kejutan besar baginya. Sebuah tawaran menggiurkan datang. Kesempatan bekerja di kantor konsultan arsitektur yang cukup punya nama di belantara Jakarta.

 

Dia dihadapkan pada dua pilihan, antara tanggung jawab dan masa depan.

 

Anditio Wirawan bermimpi menjadi arsitek profesional yang menangani perencanaan gedung pencakar langit. Mempunyai kantor sendiri. Namun, kenyataan tak selalu indah seperti mimpi.

 


***

Minggu, 21 Juli 2019

BOOK REVIEW - RUNAWAY RAN By MIA ARSJAD





BOOK REVIEW – RUNAWAY RAN BY MIA ARSJAD



Judul : Runaway Ran
Penulis : Mia Arsjad
Penerbit : Gramedia Pustaka
Cover : eMTe
Cetakan 1 : Juli 2013
Tebal : 368
ISBN : 978-979-22-6000-7


B L U R B :


Katrina si anak manja yang hobi belanja online itu, sekarang harus belajar hidup irit dan mencari uang sendiri. Kebetulan, ada iklan lowongan yang di-broadcast di Blackberry. Katanya sih untuk jadi asistennya J.F. Ran, komikus pengarang 4 Hero No Zero. Tawarannya menggiurkan sih, dan berhubung kebutuhan belanja online-nya sangat mendesak, Katrina pun mengirimkan CV-nya.

 

Komik berjudul 4 Hero No Zero sudah tiga tahun ini booming di Indonesia. Komik nyeleneh dan kocak itu ditulis oleh J.F. Ran yang ternyata aslinya ganteng, tapi galak. Apalagi pacarnya, Viana, yang judes dan cemburuan setengah mati. Nggak heran kalau orang yang kerja jadi asisten Ran, nggak pernah bertahan lama.

 

Kali ini giliran Katrina yang jadi asistennya. Bakalan awet nggak ya? Kira-kira siapa yang bakalan takluk? Ran atau Katrina?


***

Selasa, 16 Juli 2019

BOOK REVIEW - DOKI DOKI GAME : OVER BY ORIHARA RAN




BOOK REVIEW - DOKI DOKI GAME : OVER By ORIHARA RAN

 

Judul : Doki Doki Game : Over

Penulis : Orihara Ran

Penerbit : Ice Cube Publisher (Imprint Gramedia)

Cetakan 1 : Juli 2015

Tebal : 260 hal

ISBN : 978-979-9-1-0892-1

 

***

 

B L U R B :

 

Hoga Kuon, pemuda yang ditakuti berkat kemampuannya membaca detak jantung, menciptakan permainan kolosal mengerikan bernama doki doki game di sekolahnya, SMA Seishin Gakuen. Tak ada seorang pun yang berani melawannya.

 

Kecuali Yamane Runa.

 

Setelah berhasil mengalahkan Tomiya Rintaro dalam permainan tersebut, gadis itu mengambil keputusan seenaknya dalam doki doki show. Seakan semua itu belum cukup mengejutkan, Runa juga bersahabat dengan Iwate Maki, bukan malah menjaga jarak dengan siswa biasa seperti para master lainnya.

 

Namun, predikat master yang disandangnya otomatis membuat Runa semakin sering berinteraksi dengan Kuon. Rahasia yang menyelimuti mereka berdua pun perlahan terbuka selapis demi selapis. Tentang tabrak lari. Tentang kembang api. Tentang mimpi-mimpi. Tentang seseorang bernama Takeshi.

 

Hingga pada satu titik, Runa kembali mempertanyakan dirinya sendiri: apakah menyudahi doki doki game adalah pilihan terbaik?


***

Senin, 01 Juli 2019

BOOK REVIEW - SILENT SEPARATION By GU MAN





BOOK REVIEW - SILENT SEPARATION By GU MAN


Judul : Silent Separation
Penulis : Gu Man
Penerjemah : Jeanni Hidayat
Penerbit : Penerbit Haru
Penyunting : Hisni Munafarifana
Proofreader : Arumdyah Tyasayu
Desain Kover : Junweise
Layout Kover : Iman Dasyana
Cetakan 1 : Mei 2018
Tebal : 336 hal
ISBN : 978-602-51860-0-4

***

BLURB :

Mo Sheng dan Yi Chen adalah pasangan kekasih di sebuah universitas. Tujuh tahun yang lalu, Mo Sheng memutuskan pergi ke luar negeri dan berpisah dengan Yi Chen.

 

Saat Mo Sheng pikir ia sudah melupakan lelaki itu, gadis ini memberanikan diri kembali ke negaranya.

 

Namun, saat Mo Sheng berusaha menata hidupnya kembali... sebuah dompet yang tertinggal di sebuah pusat perbelanjaan jatuh ke tangan Mo Sheng. Di dalamnya, ada foto dirinya saat muda.

 

Aneh sekali, itu bukan dompetnya.

 

Di balik foto itu, ada tulisan tangan Yi Chen. Lelaki itu menulisnya dengan tinta hitam - My Sunshine!

 

Apa artinya itu? Apa yang sebenarnya terjadi tujuh tahun yang lalu?

***

BOOK REVIEW : BOKUTACHI NO UNMEI By ORIHARA RAN

BOOK REVIEW : BOKUTACHI NO UNMEI By ORIHARA RAN Judul : Bokutachi no Unmei Penulis : Orihara Ran Penerbit : Penerbit Diva Press Cetakan pert...